Di akhir minggu Bulan Maret, kehebohan terjadi di grup Facebook Kumpulan Emak Blogger (KEB). Bagaimana tidak, para emak yang tergabung di komunitas KEB dikagetkan dengan sebuah acara yang bernama Srikandi Blogger 2013. Sebuah perhelatan resmi dari para makmin KEB dalam rangka menyambut hari Kartini ...
Blogger inspiratif itu seperti apa sih? Berapa jumlah blogger yang ada di dunia maya? Saking banyaknya terkadang sampai bingung mau pilih yang mana hehe. Ada blogger fesyen, ada blogger memasak, ada blogger dagang daann masih banyak lagi jenisnya. Blogger inspiratif itu menurut saya, seorang blogger ...
Saya akrab dengan dunia blogging sejak Tahun 2006. Mulai coba-coba membuat blog sendiri di blogger yang saat itu belum diakuisisi oleh Google Inc. Berisi hal hal remeh temeh yang kebanyakan tentang celoteh saya di pagi, siang dan malam hari, karena saat itu saya baru lulus dan banyak sekali waktu ...
